Cake Labu Kuning, Nyammy, [ KebunBudidaya ]

Cake Labu Kuning, Nyammy, [ KebunBudidaya ] - Hallo sahabat Budidaya, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cake Labu Kuning, Nyammy, [ KebunBudidaya ] , kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel buku pangan, Artikel Pengolahan, Artikel resep cake, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Cake Labu Kuning, Nyammy, [ KebunBudidaya ]
link : Cake Labu Kuning, Nyammy, [ KebunBudidaya ]

Baca juga


Cake Labu Kuning, Nyammy, [ KebunBudidaya ]


SERI TEKNOLOGI TEPAT GUNA

Cake identik dengan makanan mewah dan lezat. Image mahal pun melekat. Padahal proses pembuatan cake sebenarnya sederhana. Bahan-bahannyapun bisa disubstitusi dengan bahan-bahan yang ada disekitar kita. Labu kuningpun bisa diolah menjadi cake yang sangat lezat. Meskipun ada perlakuan pendahuluan yaitu dengan membuat tepung labu kuning. Prosesnya sangat sederhana.

Ini dia resep cake labu kuning:

BAHAN
v      Tepung terigu                         : 200 gram
v      Tepung labu kuning                  : 50 gram
v      Margarin                                : 300 gram
v      Gula halus                              : 250 gram
v      Putih telur                              : 5 butir
v      Kuning telur                           : 7 butir
v      Vanili                                    : 0,5 sdt


CARA MEMBUAT
-   Margarin dan gula halus dikocok sampai putih, kemudian kuning telur satu persatu dimasukkan ke dalam adonan sambil terus dikocok hingga mengembang.
-       Tepung terigu dan tepung labu kuning dicampur, kemudian sedikit demi sedikit dimasukkan ke dalam adonan, diaduk perlahan-lahan.
-   Putih telur dikocok hingga kaku, kemudian dimasukkan sedikit demi sedikit ke dalam adonan dan diaduk hingga tercampur rata.
-        Adonan dimasukkan ke dalam loyang yang sudah diolesi dengan margarin secara merata dan ditaburi dengan sedikit tepung terigu.
-    Adonan dalam loyang dipanggang dalam oven dengan suhu 170o C selama 30 menit hingga matang dan berwarna kuning kecoklatan.


Demikianlah Artikel Cake Labu Kuning, Nyammy, [ KebunBudidaya ]

Sekianlah artikel Cake Labu Kuning, Nyammy, [ KebunBudidaya ] kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Cake Labu Kuning, Nyammy, [ KebunBudidaya ] dengan alamat link https://kebunbudidaya.blogspot.com/2011/09/cake-labu-kuning-nyammy-kebunbudidaya.html

0 Response to "Cake Labu Kuning, Nyammy, [ KebunBudidaya ] "

Posting Komentar