Padi Toyo Arum, [ KebunBudidaya ]

Padi Toyo Arum, [ KebunBudidaya ] - Hallo sahabat Budidaya, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Padi Toyo Arum, [ KebunBudidaya ] , kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel benih padi, Artikel Cara Menanam Padi, Artikel Pertanian, Artikel varietas, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Padi Toyo Arum, [ KebunBudidaya ]
link : Padi Toyo Arum, [ KebunBudidaya ]

Baca juga


Padi Toyo Arum, [ KebunBudidaya ]

Padi yang sudah mulai mendunia akan saya angkat yaitu padi toyo arum. Padi Toyo arum adalah padi yang bisa berpotensi 18 ton/ha. Tentu hasil ini sangat baik. Dengan menanam padi jenis ini diharapkan hasil pertanian akan tambah melimpah sehingga bisa terwujud swasembada pangan dan bisa memakmurkan petani. 


Keterangan tentang Padi Varietas TOYO ARUM STIK 171

  • Bisa berpotensi hasil 18 Ton/HA
  • Umur padi 90-115 hari
  • Hasil panen di lapangan 12-14 TON /ha (TERBUKTI)
  • Rata-rata permalai berisi 300-700 bulir
  • Rasa nasi sedang
  • Batang sangat kokoh ( Tahan rebah )
  • Tahan terhadap kerontokan walau tanaman sudah cukup tua
  • Jumlah anakan 30-45 / rumpun
  • Memiliki daun bendera 30-40 cm sehingga aman dari gangguan burung.
  • Mampu bertahan tehadap PH tanah <5 p=��>


CARA PENGELOLAAN TANAMAN PADI (LUASAN 1 HA) :

  • Usahakan Menanam dengan Pola Tanam Jajar Legowo 4:1 atau Pola Tanam Tegel 25 cm x 30 cm.Silahkan baca Jajar Legowo
  • Upayakan menanam Bibit Usia Muda (kurang dari 15-20 hari)
  • Tanam Bibit 2-3 Batang Per Rumpun atau gunakan metode SRI
    SIlahkan baca :
    Metode SRI
  • Aplikasikan 500 Kg Petroganik (setelah tanah dibajak / 1 hari sebelum tanam). Gunakan Pupuk organik untuk hasil terbaik.
    Silahkan baca
    Cara Membuat Pupuk Organik
  • Lakukan Penyiangan Mekanis dengan Gasrok / Osrok pada Saat Tanaman Padi Berumur 15-20 HST
  • Penyemprotan dengan Insektisida yang berbahan aktif Fipronil dan Klorantraniliprol Pada Saat Tanaman Padi Berumur 15 dan 30 HST untuk mencegah serangan penyakit yang disebabkan oleh wereng, ulat penggerek batang/sundep, belalang.
    Untuk Pembuatan Semprot Organik Silahkan Baca
    Cara membuat penangkal hama dengan semprot organik
  • Aplikasikan Pupuk Organik untuk susulan agar hasil lebih mantap
  • Penyemprotan dengan Fungisida yang berbahan aktif Metil Tiofanat dan Propikonazol+Trisiklazol pada saat tanaman padi berumur 20 dan 35 HST untuk mencegah serangan penyakit hawar daun dan potong leher (blast) yang disebabkan oleh jamur yang terbawa oleh angin.
  • Aplikasikan Semprot untuk merangsang buah. Silahkan baca
    Cara Membuat pupuk organik Cair
  • Penyemprotan dengan Fungisida yang Berbahan Aktif Difenokonazol atau Tebukonazol Pada Saat Tanaman Padi Bunting Berumur 45 HST dan Berbunga 65 HST 
Demikian sekilas tentang toyo arum, silahkan bagi pengalamanmu di bawah dengan berkomentar sesuai tema. 


Demikianlah Artikel Padi Toyo Arum, [ KebunBudidaya ]

Sekianlah artikel Padi Toyo Arum, [ KebunBudidaya ] kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Padi Toyo Arum, [ KebunBudidaya ] dengan alamat link https://kebunbudidaya.blogspot.com/2016/03/padi-toyo-arum-kebunbudidaya.html

0 Response to "Padi Toyo Arum, [ KebunBudidaya ] "

Posting Komentar