TIPS PETANI MENGETAHUI KADAR pH TANAH, [ KebunBudidaya ]

TIPS PETANI MENGETAHUI KADAR pH TANAH, [ KebunBudidaya ] - Hallo sahabat Budidaya, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul TIPS PETANI MENGETAHUI KADAR pH TANAH, [ KebunBudidaya ] , kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Panduan dan Tips, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : TIPS PETANI MENGETAHUI KADAR pH TANAH, [ KebunBudidaya ]
link : TIPS PETANI MENGETAHUI KADAR pH TANAH, [ KebunBudidaya ]

Baca juga


TIPS PETANI MENGETAHUI KADAR pH TANAH, [ KebunBudidaya ]

http://tipspetani.blogspot.com/2015/04/tips-petani-mengetahui-kadar-ph-tanah.html


Tips Untuk mengetahui kadar pH tanah pertanian kita ada beberapa cara yang biasa digunakan yaitu dengan alat kertas lakmos dan pH meter, namun dikalangan petani tradisional hal itu mungkin sulit untuk mendapatkan alat tersebut, namun kedua alat itulah yang termasuk alat yang akurat untuk mengetahui keadaan pH tanah.

Tapi ada beberapa cara yang bisa digunakan untuk petani dalam mengetahui kadar pH tanah yaitu sbb :

  • Langkah pertama siapkan 1 rimpang kunyit, kemudian kunyit tersebut dipatahkan atau dipotong menjadi dua, lalu benamkan kunyit tersebut kedalam tanah yang akan kita ukur pHnya, setelah 30-40 menit kunyit tadi kita ambil dan lihat hasilnya.
  • Lihat potongan kunyit yang berwarna kuning tadinya, apabila warna potongan kunyit tidak berubah (tetap seperti semula) maka keadaan pH tanah Netral, dan jika warna potongan kunyit berubah menjadi biru maka tanah tersebut Basa, namun bila warna potongan kunyit memudar maka tanah tersebut Asam.
Disarikan dari : bpk-haurgading


Demikianlah Artikel TIPS PETANI MENGETAHUI KADAR pH TANAH, [ KebunBudidaya ]

Sekianlah artikel TIPS PETANI MENGETAHUI KADAR pH TANAH, [ KebunBudidaya ] kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel TIPS PETANI MENGETAHUI KADAR pH TANAH, [ KebunBudidaya ] dengan alamat link https://kebunbudidaya.blogspot.com/2015/04/tips-petani-mengetahui-kadar-ph-tanah.html

0 Response to "TIPS PETANI MENGETAHUI KADAR pH TANAH, [ KebunBudidaya ] "

Posting Komentar